Home.Beranda                     Download.AdC Hotspot                    Situs               HUBUNGI.Sugiyarto                                         

16 Juni 2009

Dampak Negatif Internet Oleh Para Pemula



Dampak Negatif Internet Oleh Para Pemula

Tulisan bersumber : www.sasak.org
Ditulis Oleh Abdullah Al Muzammi - KS Regional Jogjakarta
Universitas KS - Teknologi Informasi dan Komunikasi

“ Ciri khas pengakses situs porno biasanya banyak dilakukan oleh para pemula, dengan kemampuan ekonomi rendah dan tingkat pendidikan rendah….”

[Sasak.Org] Untuk saat ini masih bisa di katakan masyakatnya secara menyeluruh sudah tidak asing lagi dengan kata “internet”. Apa lagi oleh kalangan muda – mudi di lombok terutama di daerah kota maupun dasan-dasan, teknologi komunikasi berupa HandPhone rata-rata sudah support dengan filture aplikasi yang support camera, GPRS,Java,Video, dan internet.

Karena semua itu ada juga yang di datangkan lansung dari Negara tetangga. Saat pulang kampung lebaran ke-3 kalinya saat saya kuliah di jogja. Saya sangat kaget, rata-rata anak-anak di dusun saya HandPhone nya sudah sangat canggih-canggih. Dan tak heran pula di Hp mereka beragam File memenuhi memori cardnya. Termasuk, Maaf video Porno. Rata-rata mereka mendapat kiriman Hp canggih tersebut dari keluarga yang berkerja di luar negeri sebut saja negeri jiran Malaysia.

Dan Internet pun sudah banyak meski bisa di hitung dengan jari namun sebuah kemajuan yang baik untuk masyarakat Lombok untuk mau tidak mau harus mengikuti trend zaman sekarang.

Dengan kondisi masyarakat mutualitas SDM yang masih rendah, peran teknologi ikut beperan untuk membangun masyarakat yang yang berkualitas.

Perkembangan dunia maya di masyarkat kita tidak bisa lagi di hindari dari dampak negatif dari teknologi ini sendiri. Alasan utama kenapa masyarakat awam sangat mudah tepengaruh dengan internet ini sendiri, yakni apa bila ingin melihat situs porno tidak perlu pintar berbahasa inggris cukup mengetikan keyword “XXX” pada mesin pencari maka semua situs porno akan muncul.

Maka bisa di simpulkan bahwa Karakteristik pengakses situs porno ini biasanya banyak dilakukan oleh para pemula, dengan kemampuan ekonomi rendah dan tingkat pendidikan rendah.

Dan untuk mengatispasi hal ini peran keluarga sangatlah penting, meskipun sudah ada antisipasi pemerintah yakni memproteksi situs sensor ini. namun hingga sekarang tidak terbukti secara lapangan bahwa situs serpti itu tidak sulit untuk di akses.

Oleh sebab itu perlunya adanya langkah tegas dari pemerintah pusat dan daerah dengan lembaga masyarakat untuk mengani dampak negative internet ini dengan lebih serius. Hal yang perlu kita tanamankan ialah memberikan tujuan jelas untuk anak atau pengguna pemula internet. Karena jika berinternet dengan tidak memiliki tujuan maka hal seperti inilah biasanya orang untuk membuka situs porno. Jadi peran penting pengawasan dan pendidikan dari keluarga kunci penting anak untuk menggunakn internet.

Meski demikian salah satu dampak dari kemajuan teknologi, tidak membuat kita surut untuk memajukan masyarakat bangsa untuk tidak buta dengan kemajuan Teknologi Informasi. Dan semoga Lombok kedepan menjadi wilayah yang mampu meningkatkan SDM masyarakat dari Kemajuan Dunia Teknologi Informasi melalu dunia maya.

1 komentar:

gilo bana koa mengatakan...

bener bngt tuh...
emang jaman sekarang untuk para pemula intenet..
membuka situs porno semudah membalikan telapak tangan..!!!