Home.Beranda                     Download.AdC Hotspot                    Situs               HUBUNGI.Sugiyarto                                         

18 Maret 2009

Kelas Gelombang Radio

Bagian ini akan menjelaskan tentang klafikasi radio termasuk frekuensi, sifat perambatan dan pemakiannya. Untuk lebih jelas lihatlah klafikasi berikut.


Kelas gelombang radio

Daerah frekuensi

Pemakaian

Sifat Rambatan

Frekuensi sangat rendah (very low Frequency /VLF

3-30KHz

Navigasi, telegrafi

Peredam kecil dapat mencangkup keseluruh dunia

Frekuensi rendah ( low Frequency /LF

Frekuensi menengah ( medium Frequency /MF

30-300KHz

300-3000KHz

Navigasi, telegrafi,

Broadcast, komunikasi di laut, navigasi laut

Sama dengan diatas

Jarak jangkauan terbatas, sampai ratusan kilo meter

Frekuensi tinggi ( high Frequency /HF

3-30MHz

Hunbunan antara dua broadcast radio amatir

Dapet di pantulkan oleh lapisan ionosfer dan tanah, hingga dapat mencangkup keseluruh dunia

Frekuensi sangat tinggi (very high Frequency /VHF

30-300Mhz

Telepon mobile, televise, dan seperti radio amatir

Perambat seperti cahaya

Frekuensi Ultra Tinggi (Ultra High Frequency /UHF

300-3000Mhz

Seperti HF,VHF, dan radar jarak jauh

Serperti VHF dapat mencapi 000KM oleh hamburan troposfer

Frekuensi Super tinggi (Super very High Frequency /SHF

3-30Ghz

Radar, komunikasi, satelit, radio,radio astronomi

Perambat seperti cahaya

Frekuensi extreme tinggi (Extrem high Frequency /EHF

30-300GHz

Research

Perambat seperti cahaya

Frekuensi cahaya untuk komunikasi optik

150-600THz

-

Perambat seperti cahaya


(artikel ini di tulis dengan diketik manual lansung dari sumber bukunya : pengantar telekomunikasi : Robeth . R Erwin oleh. Abdullah Al Muzammi –crew adchotpost- 2009)



Tidak ada komentar: